You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Anak-anak di RPTRA Anggrek Diperiksa Tumbuh Kembangnya
.
photo Aldi Geri Lumban Tobing - Beritajakarta.id

Tumbuh Kembang Anak Dimonitor di RPTRA Anggrek Bintaro

Puskesmas Kecamatan Pesanggrahan melakukan pemeriksaan tumbuh kembang 14 anak di Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) Anggrek Bintaro, Pesanggrahan, Jakarta Selatan.

Untuk bayi 0-24 bulan tiap tiga bulan, untuk balita 24-72 bulan tiap enam bulan

Kepala Puskesmas Kecamatan Pesanggrahan, Anang Kuncoro Adi mengatakan, pemeriksaan tumbuh kembang anak meliputi pemantauan berat badan, tinggi, lingkar kepala anak usia 0-6 tahun.

"Untuk bayi 0-24 bulan tiap tiga bulan, untuk balita 24-72 bulan tiap enam bulan," katanya di lokasi, Rabu (15/6).

22 Anak Ikut Tadarusan di RPTRA Anggrek Bintaro

Anang menjelaskan, dalam kegiatan ini petugas juga mendeteksi penyimpangan mental emosional anak. Pemeriksaan tumbuh kembang tersebut dilakukan untuk mendeteksi dini terjadinya penyimpangan pada anak-anak.

"Ini sekaligus mengajarkan kepada orang tua dan keluarga untuk peduli akan perkembangan anak-anak sesuai usianya," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4306 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1845 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1754 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1651 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1625 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik